Rumus Luas Permukaan Bola

Rumus Luas Permukaan Bola adalah L = 4π × r × r , dengan L = Luas permukaan bola; π = 22/7 atau 3,14 ; dan r = jari-jari bola.


Rumus luas permukaan bola akan memudahkan kamu dalam menghitung luas permukaan suatu bola dengan cepat dan mudah.

Pada dasarnya, bangun ruang bola ini tidak dapat dibentuk menjadi jaring-jaring bola. Meskipun demikian, kita tetap bisa menghitung luas permukaannya.

Caranya itu gampang banget. Kalian cukup kalikan 4 luas lingkaran yang jari-jarinya sama dengan jari-jari bola. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut ini.

Daftar isi

Rumus Luas Permukaan Bola

jari-jari bola

L = 4×π×r²

Keterangan

  • L = Luas permukaan bole
  • π = 22/7 atau 3,14
  • r = jari-jari bola

Contoh Soal Luas Permukaan Bola

1. Suatu bola memiliki jari-jari sepanjang 14 cm. Hitunglah luas permukaan bola tersebut!

Jawaban :

contoh soal mencari luas permukaan bola 1

Jadi, luas permukaan bola tersebut adalah 2464 cm².

2. Hitunglah luas permukaan bola yang memiliki jari-jari sepanjang 28 cm!

Jawaban :

contoh soal menghitung luas permukaan bola 2

Jadi, luas permukaan bola tersebut adalah 9856 cm².

3. Jika suatu bola memiliki jari-jari 10 cm, berapakah luas permukaannya?

Jawaban :

contoh soal mencari luas permukaan bola 2

Jadi, luas permukaan bola tersebut adalah 1256 cm².

4. Jika suatu bola memiliki jari-jari 21 cm, berapakah luas permukaannya?

Jawaban :

contoh soal menghitung luas permukaan bola 1

Jadi, luas permukaan bola tersebut adalah 5544 cm².

Gimana temen-temen? Ternyata gampang banget kan untuk menghitung luas permukaan bola.

Kalian cukup mengalikan 4 luas lingkaran dengan jari-jarinya sama seperti jari-jari bola. Demikianlah pembahasan lengkap mengenai rumus luas permukaan bola beserta dengan contoh soalnya.

Semoga bermanfaat dan menambah wawasan kita semua. Jangan lupa untuk share informasi ini dengan teman-teman yang lainnya.

Tinggalkan komentar